PT. Pertamina Persero

BUMN

Indonesia

Profil Perusahaan

Pertamina senantiasa memegang teguh komitmen untuk menyediakan energi dan mengembangkan energi baru dan terbarukan dalam rangka mendukung terciptanya kemandirian energi nasional. Memegang amanah sebagai holding company di sektor energi sejak ditetapkan oleh Kementerian BUMN Republik Indonesia pada tanggal 12 Juni 2020, Pertamina kini memiliki peran sangat strategis yang membawahi enam Subholding yang bergerak di bidang energi, yaitu Upstream Subholding yang secara operasional dijalankan oleh PT Pertamina Hulu Energi, Gas Subholding yang dijalankan oleh PT Pertamina Gas Negara, Refinery & Petrochemical Subholding yang dijalankan oleh PT Kilang Pertamina Internasional, Power & NRE Subholding yang dijalankan oleh PT Pertamina Power Indonesia, Commercial & Trading Subholding yang dijalankan oleh PT Pertamina Patra Niaga, serta Subholding Integrated Marine Logistics yang dijalankan oleh PT Pertamina International Shipping.

Informasi Perusahaan

Jl. Putri Hijau, Kel. Silalas, Kec. Medan Barat
pcc135@pertamina.com
Tidak Ada Sosial Media

Riwayat Realisasi CSR Perusahaan

RP. 0,00

Total Realisasi Anggaran CSR

Showing 1-1 of 1 item.
#Paket PekerjaanLokasiVolume Paket/ Perkiraan AnggaranTanggal RealisasiAksi
1Becak dayung stelling untuk UMKM

Becak dayung stelling untuk UMKM

Pengusul Paket : PT. Pertamina Persero

Asal Usulan : LSM

Penerima Manfaat : UMKM Medan Labuhan

Bidang CSR : Infrastruktur

Jenis CSR : Barang

Tahun Usulan : 2022

Jl. Kol Yos Sudarso

Kelurahan : Martubung
Kecamatan : Medan Labuhan

Paket Tersedia
   5 unit

Perkiraan Anggaran
   Rp. 0

Sisa Paket Tersedia
   0 unit

Paket Diambil
  5 unit
 PT. Pertamina Persero

Paket Terealisasi
  5 unit
 PT. Pertamina Persero

Anggaran Terealisasi
   Rp.0
 PT. Pertamina Persero


  Rabu, 25 Mei 2022
 PT. Pertamina Persero

Lihat